-->

Pertemuan Rutin Bhayangkari Pajangan Agutus 2016, Bhayangkari harus Bijak Menggunakan Medsos

Pertemuan Rutin Bhayangkari Pajangan Agutus 2016, Bhayangkari harus Bijak Menggunakan MedsosPertemuan Rutin Bhayangkari Pajangan Agutus 2016, Bhayangkari harus Bijak Menggunakan MedsosPertemuan Rutin Bhayangkari Pajangan Agutus 2016, Bhayangkari harus Bijak Menggunakan MedsosPertemuan Rutin Bhayangkari Pajangan Agutus 2016, Bhayangkari harus Bijak Menggunakan Medsos
Pajangan - Bhayangkari Ranting Polsek Pajangan mengadakan pertemuan rutin bertempat di Mapolsek Pajangan, Minggu 28 Agustus 2016 jam 09.00 Wib. Hadir Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Pajangan Ibu Sumberningsih, Amd.Ak beserta pengurus dan anggotanya sejumlah 15 orang.

Ibu Sumberningsih, Amd.Ak dalam arahannya mengatakan Bhayangkari Ranting Pajangan dilarang hidup hidonisme atau hidup mewah, tampilkan hidup sederhana. Sebagai Bhayangkari dilarang posting status dan foto yang kurang baik di media sosial. Dulu mulutmu Harimaumu, namun saat ini jempol jarimu Harimaumu. Jika ada masalah keluarga juga dilarang pasang status maupun diposting di grup wa maupun medi sosial lainnya. Semoga dengan arahan ini dapat diterima dan dilaksanakan oleh setiap Bhayangkari Ranting Pajangan.

Hingga selesainya pertemuan Bhayangkari Ranting Pajangan situasi berakhir dalam keadaan aman kondusif. (Sihumas Polsek Pajangan).


Humas Polsek Pajangan tidak bertanggung jawab atas isi komentar yang ditulis. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Copyright © 2015. Humas Polsek Pajangan - Proudly Powered By Blogger